Memilih Stiker yang Tepat: Vinyl atau Chromo?

Stiker adalah salah satu media promosi yang efektif dan menarik perhatian. Dalam dunia digital printing, terdapat berbagai jenis stiker yang bisa dipilih, seperti stiker vinyl dan chromo. Masing-masing jenis stiker memiliki karakteristik dan kegunaan yang berbeda. Mari kita bahas lebih dalam jenis stiker ini agar kamu bisa memilih yang paling sesuai dengan kebutuhanmu.

Emotional Marketing: Definisi dan Manfaatnya!

Tahukah kalian? Jika brand Nike tidak menjual produk sepatu olahraganya kepada kita, melainkan menjual rasa percaya diri ketika seseorang mengenakan produknya. Kasus tersebut merupakan salah satu contoh sukses sebuah brand yang menjalankan strategi pemasaran dengan pendekatan emotional marketing, yang memanfaatkan emosi pembeli agar lebih mudah diingat dan lebih diperhatikan.
Send via WhatsApp